Balon udara merupakan cikal bakal dari pesawat terbang, dengan menggunakan balon raksasa yang diisi dengan gas hidrogen dan dipanaskan dengan api sehingga udara yang berada didalam balon memuai terkena panas sehingga mampu terbang tinggi cukup jauh.
Teknologi penerbangan pertama manusia ini ditemukan oleh 2 orang Prancis bersaudara yaitu Montgolfier bersaudara yang tinggal disebuah wilayah Prancis bernama Annonay pada tahun 1783.
Balon udara yang mereka buat bukan hanya mengandalkan kekuatan angin semata tetapi menggunakan gas hidrogen sehingga dapat dikendalikan dan diarahkan sesuai keinginan orang yang menaikinya.