Berikut ini adalah
jadwal imsakiyah Ramadhan 1438 H / 2017 M untuk kota Banjarmasin provinsi Kalimantan Selatan dan sekitarnya yang bisa anda download dengan mudah dan gratis serta boleh diperbanyak dan disebarluaskan dengan tidak merubah desain dari
jadwal imsakiyah 1438 H / 2017 M ini.
Banjarmasin yang merupakan ibukota provinsi Kalimantan Selatan adalah sebuah kota besar yang terletak di pulau Kalimantan dan juga merupakan kota yang paling padat penduduknya di pulau Kalimantan dengan jumlah penduduk sekitar 700.000 jiwa.
Kota Banjarmasin adalah sebuah kota besar yang berada di tepian sungai Barito dan di belah oleh sungai Martapura, karena itu tak mengherankan jika sungai menjadi sebuah bentuk kehidupan yang tak terpisahkan bagi masyarakat Banjarmasin terutama dalam pemanfaatan-nya sebagai sarana transportasi.
Untuk mendownload
jadwal imsakiyah untuk kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan pada bulan Ramadhan tahun 1438 H yang bertepatan dengan tahun 2017 ini anda hanya perlu meng-klik gambar dibawah ini lalu tunggu 5 detik kemudian klik "skip this ads" lalu klik kanan dan pilih simpan gambar. Setelah gambar jadwal imsakiyah ini tersimpan anda kemudian bisa mencetak-nya dengan menggunakan printer.
Jadwal Imsakiyah Ramadhan 1438 H / 2017 M Untuk Kota Banjarmasin
Catatan :
- Penentuan awal bulan Ramadhan dan Syawal berdasarkan taqwin standar Indonesia dan melihat pada keputusan PP Muhammadiyah.
- Hisab berdasarkan kriteria jadwal sholat Kementrian agama RI.
- Jadwal imsakiyah ini berlaku untuk kota yang bersangkutan dengan radius maksimal adalah 30 km.
- Keputusan pemerintah RI bisa saja berbeda dengan perhitungan dalam jadwal yang dibuat oleh blog www.mewarnaigambar.web.id.
Download Jadwal Imsakiyah Ramadhan Banjarmasin 1438 H 2017 M Pdf